DESAIN PUBLIKASI SEBAGAI SARANA PROMOSI PADA TOKO SEMBAKO MIRA DI PERLANG BANGKA TENGAH
Abstract
Sembako Mira merupakan badan usaha yang bergerak dalam bidang
Perdangan. Saat ini masyarakat hanya mengenal dari satu pihak ke pihak yang
lainnya sedangkan sekarang banyak sekali saingan dari Toko Sembako Mira.
Untuk itu kami mencoba memperkenalkan Toko melalui media publikasi. Salah
satu cara yang digunakan untuk mempublikasikan adalah dengan menggunakan
media cetak.
Media cetak atau alat yang digunakan untuk menyampaikan pesan yang ingin
disampaikan kepada masyarakat diharapkan dengan adanya media publikasi ini.
Dapat mengunjung citra bisnis pada Sembako Mira. Dengan tujuan agar dapa
meningkatkan mutu dan kualitas dari usaha ini. Maka dari itu kami membuat
desain secara publikasi mulai dari mendesainkan Katolog, Kartu Nama, Stempel,
Nota, Spanduk, Brosur, sehinga nantinya bayak pembeli yang datang.
Collections
- Desain dan Multimedia [212]