dc.description.abstract | Di zaman yang serba modern dan komputerisasi seperti sekarang ini sangat
dibutuhkan sebagian organisasi yang kuat guna menghadapi tantangan dan persaingan
bisnis di masa sekarang ini. Informasi menjadi salah satu elemen yang bernilai sangat
strategis untuk mewujudkan sasaran, tujuan dan misi suatu organisasi.
Pada penjualan tunai pada Toko Iwan Desa Permis perlu diadakan
pengembangan system informasi sehingga penyajian informasi untuk system
administrasi maupun untuk kebutuhan Costumer dapat lebih baik.
Perancangan sistem informasi yang akan dilakukan dalam penulisan
mencakup Penjualan pada Toko Iwan . Dalam melaksanakan perancangan ini, penulis
melaksanakan seluruh kaedah dan prosedur serta tahapan yang menjadi standard
perancangan system yang terstruktur.
Sasaran dari perancangan dan desain sistem Pemesanan ini bertujuan untuk
memenuhi kebutuhan informasi yang ada sekarang ini. Untuk itu, perancangan dan
system informasi Penjualan perlu ditindak lanjuti oleh pihak Toko Iwan yang ada di
Desa Permis dengan harapan agar mendapat system informasi yang lebih baik lagi. | en_US |