03 TEKNIK INFORMATIKA: Recent submissions
Now showing items 321-340 of 1219
-
APLIKASI PELAYANAN JASA BERBASIS ANDROID UNTUK MENINGKATKAN PELAYANAN DI CV. DAMAR ADHIRAJASA
(ISB ATMA LUHUR, 2022)Aplikasi Pelayanan Jasa Berbasis Android Untuk Meningkatkan Pelayanan di CV. Damar Adhirajasa ini merupakan perwujudan apresiasi perusahaan CV. Damar Adhirajasa pada pelanggan yang telah percaya pada perusahaan dalam ... -
PENERAPAN QUALITY OF SERVICES (QOS) PADA MANAJEMEN BANDWIDTH MENGGUNAKAN METODE HIERARCHICAL TOKEN BUCKET (HTB) JARINGAN MIKROTIK DI PT FATABA PASIFIK KOPAN
(ISB ATMA LUHUR, 2022)PT Fataba Pasifik Kopan adalah sebuah perusahaan industri peleburan timah berkedudukan di Bangka Tengah, Provinsi Kepulauan Bangka Belitung. PT Fataba Pasifik Kopan menggunakan ISP Lintas astra dan memiliki 8 komputer. ... -
APLIKASI FILLING REKAM MEDIS MENGGUNAKAN ALGORITMA TURBO BOYER MOORE PADA PUSKESMAS SINAR BARU SUNGAILIAT BERBASIS WEB
(ISB ATMA LUHUR, 2022)Puskesmas Sinar Baru merupakan salah satu pusat kesehatan masyarakat yang cukup besar dan memiliki fasilitas yang cukup baik. Namun permasalahan yang sering dihadapi para petugas di puskesmas yakni system pengolahan data ... -
APLIKASI PELAPORAN LOKASI KEBAKARAN BERBASIS CLIENT SERVER
(ISB ATMA LUHUR, 2022)Dalam komunikasi informasi terkait dengan terjadinya kebakaran disuatu lokasi kepada petugas DAMKAR masih manual sehingga penanggulangan kebakaran sangat lambat teratasi. Pada Wilayah Belitung ini pelaporan Lokasi Kebakaran ... -
APLIKASI WAITER PADA TONGKRONGAN KOPI AMPERA SUNGAILIAT BERBASIS ANDROID
(ISB ATMA LUHUR, 2022)Kedai Kopi Ampera merupakan salah satu usaha yang berfokus pada pelayanan yang cepat dan memuaskan pelanggan yang datang. Akan tetapi, saat terjadi lonjakan pelanggan yang datang di satu waktu membuat waiter menjadi kesusahan ... -
PENGEMBANGAN APLIKASI PENDAFTARAN WEBINAR DI KOMUNITAS YES TUMBUH BERSAMA BERBASIS ANDROID
(ISB ATMA LUHUR, 2022)Seminar diartikan sebagai pertemuan untuk membahas suatu masalah di bawah pimpinan ahli dengan tujuan membahas dan bertukar pikiran mengenai suatu permasalahan ilmiah. Dahulu seminar diadakan secara offline, peserta seminar ... -
APLIKASI E-MENU BERBASIS ANDROID DI CAFE COFFEE TIME
(ISB ATMA LUHUR, 2022)Pemesanan merupakan kegiatan yang dilakukan konsumen sebelum melakukan pembelian. Untuk mencapai kepuasan pelanggan, suatu perusahaan harus memiliki sistem pemesanan yang baik. Metode penelitian yang digunakan dalam ... -
IMPLEMENTASI APLIKASI PEMUTAR VIDEO/FILM BERBASIS ANDROID
(ISB ATMA LUHUR, 2022)Pada zaman sekarang ponsel pintar sudah memiliki banyak hal yang bisa dilakukan terutama dalam hal menonton video atau film, tapi dari kebanyakan aplikasi yang digunakan untuk memutar ataupun memainkan video itu sendiri ... -
APLIKASI PEMESANAN JASA DESAIN DAN DIGITAL PRINTING PADA CV. SAFARI GEMILANG BERBASIS ANDROID
(ISB ATMA LUHUR, 2022)CV. Safari Gemilang adalah perusahaan yang bergerak di bidang digital printing tetapi belum memiliki sistem untuk pengolahan data. Transaksi pemesanan jasa pun masih bersifat manual, sehingga belum bisa memberikan pelayanan ... -
IMPLEMENTASI KONFIGURASI LOAD BALANCING DENGAN MENGGUNAKAN METODE PER-CONNECTION CLASSIFIER & FIREWALL MANGLE MEMBAGI BEBAN TRAFFIC DIROUTER MIKROTIK DI PT.HASAN REALTY SENTOSA
(ISB ATMA LUHUR, 2022)PT HASAN SENTOSA REALTY adalah perusahaan yang berfokus pada pembangunan konstruksi bangunan dimana mencakup antara lain pembangunan proyek-proyek seperti perumahan real estate, pembangunan Gedung, jalan, sekolahan, kampus, ... -
RANCANG BANGUN APLIKASI SMS GATEWAY UNTUK PEMESANAN ARMADA ONLINE PADA PT.SUMBER RIZKI GROUP
(STMIK ATMA LUHUR, 2017) -
RANCANG BANGUN APLIKASI PENDETEKSI KADAR GAS KARBONMONOKSIDA PADA RUANGAN BERBASIS MIKROKONTROLER
(STMIK ATMA LUHUR, 2017)Dalam Penelitian ini disajikan Alat pendeteksi kadar gas karbon monoksida (CO) di dalam ruangan berbasis mikrokontroler, alat ini menggunakan sensor gas berupa sensor MQ 7 yang membaca kadar gas karbon monoksida. Sensor ... -
MONITORING JARINGAN INTERNET DAN INTRANET DENGAN APLIKASI BERBASIS WEB ZABBIX SERVER STUDI KASUS PT. PLN (PERSERO) UNIT INDUK WILAYAH BANGKA BELITUNG
(ISB ATMA LUHUR, 2021)Latar belakang masalah ini adalah sering terjadi kendala data yang terhambat atau koneksi yang sering terputus, maka dari itu sangat di butuhkan alat untuk memonitoring jaringan sebuah perusahaan besar seperti PT PLN ... -
IMPLEMENTASI SISTEM MONITORING BBM PADA MESIN PEMBANGKIT BERBASIS ANDROID DI PLTD PILANG
(ISB ATMA LUHUR, 2021)Seiring dengan perkembangan ilmu pengetahuan pada saat ini telah banyak memberikan pengaruh dalam kehidupan manusia. Berbagai pekerjaan manusia telah banyak dibantu oleh teknologi yang terus berkembang. Teknologi yang terus ... -
IMPLEMENTASI ALGORITMA WEIGHTED PRODUCT DALAM PEMILIHAN KARYAWAN TERBAIK STUDI KASUS PT.PLN UNIT INDUK WILAYAH BANGKA BELITUNG
(ISB ATMA LUHUR, 2021)Penilaian kinerja membuat para karyawan diperhatikan oleh atasannya sehingga mendorong semangat mereka dalam bekerja dan memiliki semangat yang tinggi dalam mencapai visi dan misi yang diinginkan oleh perusahaan. Untuk itu ... -
APLIKASI ABSENSI ONLINE MENGGUNAKAN ANDROID BERBASIS GEOGRAPHICAL INFORMATION SYSTEM
(ISB ATMA LUHUR, 2020) -
RANCANG BANGUN APLIKASI BOKING TRAVEL BERBASIS ANDROID PADA BABEL TRAVELLERS
(ISB ATMA LUHUR, 2020) -
APLIKASI STOCK CONTROL AND INVENTORY BERBASIS ANDROID PADA PT. HARAPAN PRIMA SEJAHTERA
(ISB ATMA LUHUR, 2021)PT. Harapan Prima Sejahtera berdiri pada tahun 2014 yang bergerak dibidang perdagangan material. Dalam proses pencatatan pembukuannya masih manual menggunakan buku dan alat tulis. Hal ini dikarenakan kurangnya pengetahuan ... -
APLIKASI M-LEARNING PENGENALAN NAMA HEWAN UNTUK ANAK USIA DINI DENGAN MEDIA AUGMENTED REALITY
(ISB ATMA LUHUR, 2021)Virus covid-19 membuat sarana prasarana pendidikan di tempat-tempat pendidikan menjadi terhambat karena digantikannya metode pembelajaran tatap muka dengan metode pembelajaran daring. Karena tingkat keaktifan belajar pada ...