Show simple item record

dc.contributor.authorPRASETYO, AGUNG
dc.date.accessioned2018-09-17T01:40:15Z
dc.date.available2018-09-17T01:40:15Z
dc.date.issued2018
dc.identifier.urihttp://repository.atmaluhur.ac.id//handle/123456789/1665
dc.description.abstractPada era globalisasi ini peran teknologi dan informasi mempunyai peranan yang sangat penting dan vital. Dengan menguasai teknologi dan informasi, Siswa memiliki modal yang sangat cukup untuk menjadi pemenang dalam persaingan global. Dalam bidang pendidikan, teknologi dan informasi telah merubah paradigma penyampaian materi yang berbeda kepada peserta didik. Oleh karena itu penulis ingin membuat aplikasi pengacakan soal ujian semester yang di peruntukkan untuk siswa yang baru mendalami kejuruan dalam jurusan multimedia di sekolah menengah kejuruan berbasis Android dengan mengimplemtasikan algoritma fisher-yates shuffle pada soal. Aplikasi ini menjadi suatu solusi bagi tenaga pendidik dan siswa pendidik karna dapat membantu dalam pengerjaan soal pada ujian semester dengan menggunakan teknologi mobile. Model pengembang sistem yang digunakan adalah model waterfall karna susunan dalam tahapan-tahapan pembuatan aplikasi ini sesuai dengan yang diharapkan. Dalam pengacakan soal agar dapat teracak dengan baik digunakanlah Algoritma Fisher-Yates shuffle karena soal-soal yang sudah teracak dalam soal ujian semester mempunyai hasil yang benar. Aplikasi ini dibuat dengan menggunakan Eclipse, Bahasa pemrograman Java. Pengujian yang dilakukan adalah dengan menjalankan aplikasi. Dari semua tahapan sampai pengujian maka dapat ditarik kesimpulan bahwa Algoritma Fisher-Yates shuffle untuk pengacakan soal dalam aplikasi ini dapat diterapkan dengan baik, dan Bahasa yang digunakan dalam aplikasi ini mudah dimengerti.en_US
dc.publisherSTMIK ATMA LUHURen_US
dc.subjectPENGACAKAN SOAL UJIAN SEMESTERen_US
dc.subjectSMK PGRI PANGKALPINANGen_US
dc.subjectBERBASIS ANDROIDen_US
dc.subjectALGORITMA FISHER-YATES SHUFFLEen_US
dc.titlePENGACAKAN SOAL UJIAN SEMESTER MENGGUNAKAN ALGORITMA FISHER-YATES SHUFFLE PADA SMK PGRI PANGKALPINANG BERBASIS ANDROIDen_US
dc.typeThesisen_US


Files in this item

Thumbnail
Thumbnail
Thumbnail
Thumbnail
Thumbnail
Thumbnail
Thumbnail
Thumbnail

This item appears in the following Collection(s)

Show simple item record