IMPLEMENTASI ALGORITMA FISHER YATES SHUFFLE PADA TRY OUT UJIAN NASIONAL DI SMPN 1 SUNGAILIAT BERBASIS ANDROID
Abstract
. Ujian merupakan salah satu cara untuk mendapatkan hasil yang berguna untuk mengevaluasi proses pembelarajan dan taraf pencapaian suatu Siswa-siswi SMP dalam try out ujian nasional masih menggunakan cara manual untuk melakukan pembelajaran sebelum menjelang ujian, peneliti bermaksud membuat penerapan Algoritma Fisher Yates Shuffle Untuk latihan try out Ujian Nasional Tingkat SMP Berbasis Android. Selain itu siswa juga merasa bosan saat mengerjakan soal karena siswa sendiri yang menilai hasil yang dikerjakan. Aplikasi ini merancang soal latihan ditampilkan secara acak dengan menggunakan algoritma fisher yates shuffle dengan tujuan pengacakan agar user tidak jenuh dengan pertanyaan yang sama. Adanya aplikasi ini dapat membantu siswa dalam melakukan pelatihan dan pembelajaran ujian nasional menjadi lebih baik.
Collections
- Android [538]