OPTIMASI E-RENTAL BERBASIS WEB DENGAN MODEL FAST PADA IDA RENTAL PANGKALPINANG
Abstract
Ida rental adalah perusahaan yang bergerak dibidang penyediaan jasa rental mobil di pangkapinang. Saat ini telah banyak penggunaan teknologi yang dapat memudahkan orang-orang dalam melakukan sesuatu khususnya dalam dunia bisnis. Namum pada ida rental pangkalpinang ini masih belum terkomputerrisasi contohnya sistem pemesanan kendaraan,pelanggan harus sewa kendaraan . Oleh karena itu, penulis memiliki inisiatif untuk membantu agar mempermudah dalam mengelola dan meyimpan data dengan metode yang digunakan dalam pengembangan sistem informasi rental mobil berbasis web dengan model FAST untuk meningkatkan pelayanan pelanggan pada ida rental mobil pangkalpinang metode berorientasi objek dengan sistem informasi yang akan di buat dan model yang digunakan adalah model FAST yang berupa proses pengembangan sistem yang sangat formal dan akurat yang mendefinisikan sekumpulan aktivitas, metode, praktek-praktek terbaik, penyampaian, dan alat terotomasi yang digunakan oleh pengembang sistem dan manajer proyek untuk mengembangkan dan memelihara sistem dan software informasi. Serta tools yang digunakan dalam pembuatan sistem ini menggunakan Unified Modeling Language (UML) yang terdiri dari diagram Activity, Diagram Use Case, Diagram Package, Diagram Class, Diagram Sequensial dan Diagram Deployment. hasil Penelitian ini adalah terbentuknya susatu sistem, Aplikasi berdasarkan model FAST untuk meningkatkan kinerja Administrasi dan pelanggan yang lebih tertata dalam pengolahannya.
Collections
- Pengembangan Sistem [1373]